BAB I - USU Institutional Repository

Transcrição

BAB I - USU Institutional Repository
1
EKSEKUSI JAMINAN FIDUSIA ATAS KENDARAAN
BERMOTOR OLEH LEMBAGA PEMBIAYAAN (FINANSIAL)
(STUDI KASUS PADA KANTOR PT. U FINANCE)
SKRIPSI
Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan
Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh
Gelar Sarjana Hukum
Oleh :
MUHAMMAD RANDY CAESAR RIO
NIM
: 080200310
DEPARTEMEN : KEPERDATAAN
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2013
2
LEMBARAN PENGESAHAN
SKRIPSI
EKSEKUSI JAMINAN FIDUSIA ATAS KENDARAAN
BERMOTOR OLEH LEMBAGA PEMBIAYAAN (FINANSIAL)
(STUDI KASUS PADA KANTOR PT. U FINANCE)
Disusun Oleh :
MUHAMMAD RANDY CAESAR RIO
: 080200310
NIM
Diajukan untuk meglengkapi tugas-tugas dan memenuhi Syarat-syarat
Untuk Mencapai Gelar Sarjana Hukum
Ketua Departemen Hukum Perdata
(DR. Hasim Purba, SH, M.Hum)
Nip. 19660303 198508 1001
DOSEN PEMBIMBING I
(Prof. Dr. Tan Kamell0, SH, MS)
Nip. 19620421 198803 1003
DOSEN PEMBIMBING II
(M. Siddik, SH, M.Hum)
Nip. 19541210 198601 1001
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2013
3
ABSTRAK
Eksekusi obyek jaminan Fidusia di PT. U Finance Medan dilakukan terhadap
customer yang melakukan wanprestasi dengan pengambilan kembali barang jaminan dari
tangan customer maupun di tangan pihak ketiga penerima fasilitas, yang merupakan
upaya terakhir PT. U Finance Medan untuk penyelamatan asset dalam upaya
meminimalisasi kerugian, apabila customer tidak sanggup lagi melakukan pembayaran
angsuran dengan melakukan penjualan barang jaminan, hasil dari penjualan tersebut
untuk melunasi sisa hutang penerima fasilitas pembiayaan dalam hal ini PT. U Finance
Medan, sebagai penyedia dana diserahkan hak miliknya secara kepercayaaan kepada
perusahaan tersebut, dengan secara fidusia. Adapun permasalahan yang diajukan dalam
penelitian ini adalah: bagaimana prosedur pendaftaran fidusia, bagaimana jaminan fidusia
yang tidak didaftarkan dan bagaimana eksekusi jaminan fidusia kendaraan bermotor
finansial?
Penulisan skripsi ini dilatar belakangi oleh ketertarikan penulis terhadap Eksekusi
Jaminan Fidusia Atas Kendaraan Bermotor oleh Lembaga Pembiayaan (Finansial).
Adapun metode penelitian dilakukan dengan pengembilan data, dan pengumpulan data
yang dilakukan dengan mencari informasi berdasarkan dokumen-dokumen maupun arsip
yang berkaitan dengan penelitian, dan penelitian ini dilakukan dengan menggunakan
suatu penelitian kepustakaan (library reseach), Analisa Data yang digunakan dalam
penelitian ini adalah mengumpulkan bahan-bahan hukum yang relevan dengan
permasalahan yang diteliti, memilih kaidah-kaidah hukum atau doktrin yang sesuai
dengan penelitian dan menarik kesimpulan dengan pendekatan deduktif, dimana penulis
bertujuan untuk mengetahui kekuatan hukum eksekusi jaminan fidusia oleh lembaga
pembiayaan (finansial).
Berdasarkan hasil penelitian penulis bahwa dewasa ini keberadaan pembiayaan
konsumen menunjukan perkembangan yang sangat baik. Eksekusi obyek jaminan Fidusia
di PT. U Finance Medan dilakukan terhadap customer yang melakukan wanprestasi
dengan pengambilan kembali barang jaminan dari tangan customer maupun di tangan
pihak ketiga penerima fasilitas, yang merupakan upaya terakhir PT. U Finance Medan
untuk penyelamatan asset dalam upaya meminimalisasi kerugian, apabila customer tidak
sanggup lagi melakukan pembayaran angsuran dengan melakukan penjualan barang
jaminan, hasil dari penjualan tersebut untuk melunasi sisa hutang penerima fasilitas.
Apabila kendaraan bermotor sebagai objek Jaminan Fidusia yang dijual kepada pihak
ketiga, maka tindakan kreditor (Penerima Fidusia) adalah memastikan bahwa objek
Jaminan Fidusia tersebut adalah benar sesuai dengan data yang ada kemudian dengan
berdasarkan Akta Jaminan Fidusia mempunyai daya paksa untuk menarik kembali objek
jaminan tersebut dari tangan pihak ketiga yang selanjutnya apabila upaya ini tidak
berhasil maka dengan cara somasi atau gugatan keperdataan.
.
Kata Kunci : Jaminan Fidusia
4
KATA PENGANTAR
Segala puji kehadirat Allah SWT atas segala kenikmatan yang tak
terhingga sehingga skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik. Shalawat dan salam
kepada Rasullullah SAW yang telah memberikan rahmat dan karunia-Nya
kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik dan
mengakhiri masa perkuliahan ini.
Adapun skripsi ini berjudul “Eksekusi Jaminan Fidusia Atas
Kendaraan Bermotor oleh Lembaga Pembiayaan (Finansial) (studi kasus
pada kantor PT. U Finance)” yang merupakan alah satu syarat untuk menempuh
ujian Sarjana Hukum Universitas Sumatera Utara Medan.
Pada kesempataan ini, dengan ketulusan hati penulis mengucapkan terima
kasih yang sebesar-besarnya kepada :
1. Bapak Prof. Dr. Runtung, Sitepu, SH, M.Hum, selaku Dekan Fakultas
Hukum Universitas Sumatera Utara.
2. Bapak Prof. Budiman Ginting, SH, M.Hum, sebagai Pembantu Dekan I
Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.
3. Bapak Syafrudin, SH, MH, sebagai Pembantu Dekan II Fakultas Hukum
Universitas Sumatera Utara.
4. Bapak Muhammad Husni SH, MH, sebagai Pembantu Dekan III
Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.
5. Bapak Rafiqoh Lubis, SH, M.Hum, sebagai Pembimbing Akademik
Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.
6. Bapak DR. Hasim Purba, SH, M.Hum, sebagai ketua Departemen
Hukum Keperdataan Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.
5
7. Bapak Prof. Dr. Tan Kamello, SH, Ms,, sebagai Pembimbing I yang
telah banyak memberi bimbingan dan nasehat dalam penulisan skripsi ini.
8. Bapak M. Siddik, SH, M.Hum,, sebagai Pembimbing II yang telah
banyak memberi bimbingan dan nasehat dalam penulisan skripsi ini
9. Bapak dan Ibu Dosen yang lainnya yang telah banyak berjasa dalam
membimbing penulis selama perkuliahan.
10. Segala hormat dan terima kasih khusus penulis ucapkan kepada Ayahanda
Indra SH, M.AP dan Ibunda Dina Safitru atas kasih sayang, dukungan
dan doanya yang tak pernah habisnya.
11. Terima kasih buat Adinda Nindya Caesy Aidita yang telah memotivasi
dan dukungan serta doanya.
12. Bapak Saor Pakpahan SE, selaku HRD Collection U Finance (PT U
Finance) yang telah berkenan memberikan izin penelitian kepada penulis
serta karyawan yang turut berpartisifasi dalam memberikan data kepada
penulis.
13. Terima kasih buat teman-temanku (Bang Ade dan Bang Andi) yang telah
banyak membantu, menemani dan mendukungku dalam penyelesaian
skripsi ini.
14. Rekan-rekan sepergaulan maupun rekan seperkuliahan di Fakultas Hukum
Universitas Sumatera Utara yang merupakan sumber inspirasi, semangat
dan motivasi yang sangat berharga dalam penyelesaian skripsi ini.
Penulis telah berusaha keras untuk menghasilkan karya tulis yang baik,
namun penulis menyadari bahwa karya tulis ini masih jauh dari sempurna, baik
dari segi ilmiahnya maupun dari segi penulisan tata bahasanya. Hal ini disebabkan
6
oleh kurangnya pengetahuan dan kemampuan yang ada pada penulis, untuk itu
kritik maupun saran sangat diharapkan dan akan menjadi masukan yang sangat
berharga bagi penulis.
Medan,
April 2013
Penulis,
(Muhammad Randy Caesar Rio)
Nim : 080200310
7
DAFTAR ISI
ABSTRAK
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
BAB I : PENDAHULUAN
BAB II :
BAB III :
A. Latar Belakang Masalah............................................................
1
B. Perumusan Masalah ..................................................................
5
C. Tujuan Penulisan .......................................................................
5
D. Manfaat Penulisan .....................................................................
6
E. Keaslian Penulisan ....................................................................
6
F. Metode Penelitian .....................................................................
6
G. Sistematika Penulisan ................................................................
9
TINJAUAN TERHADAP FIDUSIA SECARA UMUM
A. Pengertian Fidusia dan Jaminan Fidusia ……………………...
11
B. Subjek dan Objek Asas Hukum Jaminan Fidusia ………….....
15
C. Tahapan Proses Terjadinya Jaminan Fidusia ............................
20
D. Berakhirnya Jaminan Fidusia ……………………....................
24
TINJAUAN HUKUM TENTANG EKSEKUSI JAMINAN
FIDUSIA
A. Pengertian dan Sumber Eksekusi ...............................................
25
B. Asas Eksekusi .............................................................................
30
C. Jenis-jenis Eksekusi....................................................................
33
D. Eksekusi Jaminan Fidusia ..........................................................
36
1. Menurut UU No.42 Tahun 1999 ...........................................
37
8
BAB IV:
BAB V :
2. Menurut Peraturan Kapolri No.8 Tahun 2011 ......................
43
3. Menurut Hukum Acara .........................................................
45
4. Eksekusi Menurut HIR/RBG ................................................
51
5. Eksekusi Menurut KUH Perdata ...........................................
52
6. Eksekusi Atas Benda Bergerak .............................................
58
KEKUATAN HUKUM EKSEKUSI JAMINAN FIDUSIA
OLEH LEMBAGA PEMBIAYAAN (FINANSIAL)
A. Prosedur Pendaftaran Fidusia .....................................................
59
B. Jaminan Fidusia yang tidak didaftar ..........................................
72
C. Eksekusi jaminan fidusia oleh lembaga pembiayaan (finansial)
73
KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan .................................................................................
84
B. Saran ...........................................................................................
85
DAFTAR PUSTAKA

Documentos relacionados

PEMBUATAN SELULOSA ASETAT DARI α

PEMBUATAN SELULOSA ASETAT DARI α Puji dan syukur kehadirat Allah swt. atas rahmad dan karunia-Nya, serta salawat dan salam kepada Rasulullah saw. sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian hingga selesainya penulisan skripsi ...

Leia mais

analisis yuridis pertanggungjawaban pidana terhadap pelaku tindak

analisis yuridis pertanggungjawaban pidana terhadap pelaku tindak PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA TERHADAP PELAKU TINDAK PIDANA PENYEBARAN PORNOGRAFI MELALUI SITUS JEJARING SOSIAL FACEBOOK (Putusan Pengadilan Negeri Bogor No:215/ Pid.B/ 2010/PN.Bgr)” Terima kasih yang ...

Leia mais

Judul Skripsi - IPB Repository

Judul Skripsi - IPB Repository Rahmat, Berkat, dan Karunia-Nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik yang berjudul “Pengendalian Mutu Proses Pembekuan Udang menggunakan Statistical Process Control (...

Leia mais

PDF (Halaman Depan) - Universitas Muhammadiyah Surakarta

PDF (Halaman Depan) - Universitas Muhammadiyah Surakarta lupa penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Dra. Nurul Mutmainah, M. Si, Apt selaku dekan Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Dr. Supardi Wongsosupant...

Leia mais